Mengapa ya anak sering merasa tidak percaya diri?
Jika seperti ini kita sebagai orang tua menjadi khawatir. Apalagi jika anak jadi terlihat sedih dan murung. Pastinya kita ingin hal ini tidak dialami anak, tapi bagaimana ya caranya? Nah, salah satu caranya adalah dengan menumbuhkan rasa kecintaan diri pada anak. Maksudnya apa tuh? Ayah, Bunda, dan Teman Klik bisa temukan jawabannya di Webinar KlikPsikolog “Yuk, Dampingi Anak Untuk Mencintai Dirinya Sendiri”
Link pendaftaran: https://forms.gle/xjBtimZgYzu16SUq5