Ide Kegiatan Outdoor untuk Mengaktifkan Sistem Sensori Anak
Kegiatan outdoor adalah aktivitas yang disarankan untuk mengaktifkan sistem sensori anak. Namun, kegiatan outdoor seperti apakah yang sangat disarankan? Berikut ulasannya Yang pertama adalah hiking. Kegiatan hiking seperti berjalan-jalan ke gunung, area pegunungan, pantai, hutan, curug ataupun suasana pedesaan seperti sawah, sungai dan sebagainya. Hiking diutamakan agar anak mendapat tantangan dari perubahan posisi tempat, perbedaan …
Ide Kegiatan Outdoor untuk Mengaktifkan Sistem Sensori Anak Read More »